Peran Guru dalam Peningkatan Hafalan Al-Qur'an Juz 30 melalui Program Lalaran di Sekolah Dasar

Authors

  • Ubaidillah Ubaidillah Institut Agama Islam Daruttaqwa Gresik
  • Ahmad Teguh Rachmanto Institut Agama Islam Daruttaqwa Gresik
  • Muhammad Rizal Junaidi Ohorella Institut Agama Islam Daruttaqwa Gresik
  • Chusnul Abadi Institut Agama Islam Daruttaqwa Gresik
  • Reny Trisma Widya Lestari Institut Agama Islam Daruttaqwa Gresik

DOI:

https://doi.org/10.59373/academicus.v4i1.78

Keywords:

Peran Guru, Menghafal, Program Lalaran

Abstract

Guru sebagai pendidik berperan serta untuk meningkatkan kemampuan menghafal Al Qur’an dengan melakukan pendampingan terhadap siswa, karena terdapat beberapa kesenjangan yang terjadi dalam pelaksanaan pembelajaran hafalan Al Qur’an yaitu masih banyak siswa yang belum bisa membaca Al Qur’an dan menghafal Al Qur’an belum optimal. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif untuk mengungkap peran guru dalam meningkatkan kemampuan siswa menghafal Al-Qur'an Juz 30 melalui program Lalaran di SD NU Nurul Ishlah Randuagung Gresik. Data diperoleh melalui observasi, wawancara semi-terstruktur dengan kepala sekolah, wakil kepala bidang kurikulum dan kesiswaan, serta guru Lalaran, dan didukung oleh dokumentasi terkait; analisis data dilakukan dengan pendekatan domain, taksonomi, komponensial, dan tema kultural. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran guru dalam meningkatkan kemampuan hafalan Al Qur'an Juz 30 melalui program Lalaran pada siswa, guru dapat berperan sebagai educator, manager dan leader yang berperan untuk membimbing, mengelola dan mengatur proses pembelajaran dalam program Lalaran untuk meningkatkan kemampuan hafalan Al Qur’an Juz 30 pada siswa. Guru juga berperan sebagai administrator dan supervisor yang mengelola administrasi dan memantau siswa melalui laporan hasil belajar siswa sehingga dapat diketahui perkembangan menghafal Al Qur’an Juz 30. Selain itu guru berperan sebagai inovator dan motivator dalam melaksanakan program Lalaran agar siswa terus memiliki semangat dalam dirinya untuk meningkatkan hafalan Al Qur’an Juz 30 yang dimilikinya sehingga tercapainya tujuan siswa dalam menyelesaikan hafalan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adha, M. A., Gordisona, S., Ulfatin, N., & Supriyanto, A. (2019). Analisis Komparasi Sistem Pendidikan Indonesia dan Finlandia Maulana Amirul Adha Universitas Negeri Malang. Jurnal Studi Manajemen Pendidikan, 3(2), 145–160. Retrieved from http://journal.iaincurup.ac.id/index.php/JSMPI/article/view/1102

Amsari, D., Wahyuni, E., & Fadhilaturrahmi, F. (2024). The Social Learning Theory Albert Bandura for Elementary School Students. Jurnal Basicedu, 8(2), 1654–1662. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i2.7247

Anglin, A. H., Kincaid, P. A., Short, J. C., & Allen, D. G. (2022). Role Theory Perspectives: Past, Present, and Future Applications of Role Theories in Management Research. Journal of Management, 48(6), 1469–1502. https://doi.org/10.1177/01492063221081442

Asbui, Risnita, M. Syahran Jailani, M. Husnullail, & Asrul. (2024). Metode Grounded Theory Dalam Pendekatan Praktis. Jurnal Cahaya Mandalika ISSN 2721-4796 (Online), 5(1), 47–58. https://doi.org/10.36312/jcm.v5i1.2298

Caferina, M., & Sumarudin, A. (2011). Augmented Reality Penunjuk Arah Jalan. JTT (Jurnal Teknologi Terapan), pp. 195–203. https://doi.org/10.31884/jtt.v1i1.36

Daradjat, Z. (1992). Ilmu Pendidikan Islam.

Dede Supendi, Akib, & Ubaidillah. (2024). Manajemen Pendidikan Islam: Vol. I (Cetakan I 2024). Yogyakarta: Sulur Pustaka.

Dengah, H. J. F., Snodgrass, J. G., Polzer, E. R., & Nixon, W. C. (2020). Cultural domain analysis. Systematic Methods for Analyzing Culture, pp. 27–40. https://doi.org/10.4324/9781003092179-4

H. Moh. Solikodin Djaelani. (2013). Peran Pendidikan Agama Islam Dalam Keluarga dan Masyarakat. STIAKIN : Jurnal Ilmiah Widya, 1(2), 100.

Hafiz, A. I., Apdi, I. S., Muthmainah, M., & Hati, R. P. (2024). Strategi Pembelajaran Efektif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Effective. Jurnal Ilmiah Karawang (JIKA), 02(1), 34–41.

Hakim, M. N. (2020). Supervisi Ketua Program Studi dalam Peningkatan Moral Mahasiswa. Dirāsāt: Jurnal Manajemen Dan Pendidikan Islam, 6(1), 14–33.

Hakim, M. N., Sirojuddin, A., & Apriliyanti, S. B. (2024). Program One Day One Juz: Strategi Budaya Mencintai Al-Qur’an di Lembaga Pendidikan Boarding School. Ngaos: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(2), 126–148. https://doi.org/10.59373/ngaos.v2i2.75

Hamid, N. H. R., Hidayat, O. S., Lestari, I., & ... (2023). Systematic Literature Review: Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa …. Proceeding …, 835–849. Retrieved from https://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/Pro/article/view/19852

Hariana, K. (2021). Vygotsky’s Sociocultural Theory Constructivism in Art Education. EJ: Education Journal, 2(1), 48–59. Retrieved from http://jurnal.fkip.untad.ac.id/index.php/eduj

Menyelami Esensi Sifat Dasar Manusia Terhadap Pembentukan Karakter Anak Usia Dini. (2023). At-Thufuly: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 24–38. https://doi.org/https://doi.org/10.37812/yhzht955

Mustofa Kamal. (2017). Pengaruh Pelaksanaan Program Menghafal Al Qur’an Terhadap Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Tadarus, Pendidikan Islam, 6(2).

Nila Durri Al Maqrizi. (2023). Metode Pembelajaran Menurut Syekh Al-Zarnuji Dalam Perspektif Multiple Intelligences. 3(4), 96–98.

Nisa, S., & Arumdati, A. (2024). Systematic Literature Review (SLR): Analisis Upaya Guru dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Peserta Didik di Sekolah Dasar. Tsaqofah, 4(4), 3118–3127. https://doi.org/10.58578/tsaqofah.v4i4.3202

Noor, I. H., & Dartim, D. (2021). Kepemimpinan Transformasional Dalam Pendidikan Islam Yang Unggul. Iseedu: Journal of Islamic Educational Thoughts and Practices, 5(1), 68–84. https://doi.org/10.23917/iseedu.v5i1.15993

Pendidikan Karakter (2016th ed.). (2016). Jakarta: Jakarta: PT Bumi Aksara.

Pengantar Psikologi Umum. (2019). Jakarta: Jakarta: PT. Grafindo.

Pitaloka, H., & Arsanti, M. (2022). Pembelajaran Diferensiasi dalam Kurikulum Merdeka. Seminar Nasional Pendidikan Sultan …, (November), 2020–2023. Retrieved from http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/sendiksa/article/view/27283

Ramayulis. (2011). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kalam Mulia.

Ridwan Abdullah Sani & Muhammad Kadri. (2016). Pendidikan Karakter. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Sarlito W. Sarwono. (2019). Pengantar Psikologi Umum. Jakarta: PT. Grafindo.

Saryulis, M., & Hakim, M. N. (2023). Implementasi Supervisi Akademik Dalam Merespon Kebutuhan Peserta Didik Di SMA Negeri 1 Puri Mojokerto. Academicus: Journal of Teaching and Learning, 2(1), 1–8.

Sugrah, N. U. (2020). Implementasi teori belajar konstruktivisme dalam pembelajaran sains. Humanika, 19(2), 121–138. https://doi.org/10.21831/hum.v19i2.29274

Sulistiani, I., & Nursiwi Nugraheni. (2023). MAKNA GURU SEBAGAI PERANAN PENTING DALAM DUNIA PENDIDIKAN. Jurnal Citra Pendidikan, 3(4), 1261–1268. https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2222

Sunandi, I., Ginanjar, H., Ginanjar, D., & Suherdi, A. F. (2020). Peran pendidikan dalam memahami dan menghormati multikulturalisme di sekolah. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(1), 899–907.

Tjabolo, S. A. (2018). Manajemen Pendidikan Islam. In Pustaka Cendekia (Mei 2018). Yogyakarta.

Ubaidillah, Nadin Anindya Fadiatur Rahmah, Yulia Sari, Ishomul Ummah, & Muhammad Zein. (2023). Menyelami Esensi Sifat Dasar Manusia Terhadap Pembentukan Karakter Anak Usia Dini. At-Thufuly: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 24–38. https://doi.org/10.37812/yhzht955

Zur’ain Harun, *, Izzuddin, M., Pisol, M., Falina Rosli, H., Rashed, Z. N., Najib, M., … Zulkifli, H. (2022). TEORI VYGOTSKY DALAM PEMBELAJARAN MURID DAN KAITAN DENGAN CIRI MURID BEKEPERLUAN KHAS PENGLIHATAN Vygotsky Theory in Students’ Learning and Its Relation to Characteristics of Students with Visual Impairments Special Needs. Malaysian Online Journal of Education, 6(1), 57–63.

Downloads

Published

2025-03-02

How to Cite

Ubaidillah, U., Rachmanto, A. T., Ohorella, M. R. J., Abadi, C., & Lestari, R. T. W. (2025). Peran Guru dalam Peningkatan Hafalan Al-Qur’an Juz 30 melalui Program Lalaran di Sekolah Dasar. Academicus: Journal of Teaching and Learning, 4(1), 1–12. https://doi.org/10.59373/academicus.v4i1.78